The Walking Dead Akan Berlanjut Ke Season 7



AMC pagi ini resmi mengumumkan bahwa serial TV #1 di Amerika untuk usia 18-49 tahun dalam tiga tahun terakhir “The Walking Dead” resmi dilanjutkan kisahnya ke musim ketujuh.

Berikut press release dari AMC :
“The October 25th episode of “The Walking Dead” delivered 18.2 million viewers, 12 million adults 18-49 and 11.5 million adults 25-54 in live+3 ratings, which include three days of time-shifted viewing – each growing compared to last season’s corresponding episode #503. Last Sunday’s “Talking Dead” was its highest-rated episode ever that was not a premiere or a finale, delivering 7.3 million viewers, 4.6 million adults 18-49 and 4.7 million adults 25-54 in live+3.

“Thank goodness someone had a Magic 8-Ball with them in our many long internal meetings about these renewals. When, on the third shake, ‘without a doubt’ filled the murky blue screen, we knew we had to proceed with new seasons of ‘The Walking Dead’ and ‘Talking Dead,’” said Charlie Collier, president of AMC, SundanceTV and AMC Studios. “All joking aside, we are so proud to share these shows with fans who have been so passionate, communicative and engaged. We are grateful for and continually impressed by the talent, effort and excellence on continuous display by Robert Kirkman, Scott Gimple, Chris Hardwick and the many people with whom we partner to make these unique shows possible. The result: More Walking and Talking. Hooray.”

Untuk season ketujuhnya, Scott M. Gimple akan kembali sebagai series’ showrunner dan executive producer, bersama dengan executive producers Robert Kirkman, Gale Anne Hurd, David Alpert, Greg Nicotero dan Tom Luse. Sampai saat ini, masih belum jelas siapa saja karakter yang akan bertahan sampai season ketujuh. Serial ini dibintangi oleh Andrew Lincoln sebagai Rick, Chandler Riggs sebagai Carl, Danai Gurira sebagai Michonne, Melissa McBride sebagai Carol, Sonequa Martin-Green sebagai Sasha, Lauren Cohan sebagai Maggie, Norman Reedus sebagai Daryl, Lennie James sebagai Morgan, Seth Gilliam sebagai Father Gabriel, Michael Cudlitz sebagai Abraham, Josh McDermitt sebagai Eugene, Alanna Masterson sebagai Tara, Christian Serratos sebagai Rosita, Tovah Feldshuh sebagai Deanna, Ross Marquand sebagai Aaron, Alexandra Breckenridge sebagai Jesse, dan Austin Nichols sebagai Spencer. Episodde terbaru dari The Walking Dead Season 7 akan tayang pada Oktober 2016.

25 comments

Hani Kurniawan | 19 Juli 2016 pukul 23.01

Glen???

Unknown | 21 Agustus 2016 pukul 18.41

Glenn tewas di season 6 episode terakhir

Unknown | 29 Agustus 2016 pukul 03.24

lama nunggu kelanjutan dari the last erth

Athar Rizky Yudhistira | 31 Agustus 2016 pukul 16.12

kaga ada tamatnya walking dead ini

Unknown | 2 September 2016 pukul 18.08

Lama amatt, bosen nii nunggu muluu

Unknown | 22 September 2016 pukul 16.02

Tovah Feldshuh sebagai Deanna. inikan udah mati !!!
menurut aku mending si Eugene ini yang mati !! karna peran y di sini kurang greget dan sedikit bbgt fans y !!
dan kalau si glan yg mati ini akan berdampak berkurang y penonton TWD karna selain glan yg banyak fans y, glan juga satu2 y pemerang asia yang membintangi TWD !!!

Unknown | 28 September 2016 pukul 20.45

Where is glen??

Kacau | 28 September 2016 pukul 22.55

nggx ada yang tewas,
negan 1x pukulan atau 2x pukulan ke group rick

kemudian dia di tembak oleh orang lain yang bersembunyi di dalam hutan.

prediksi aja sih

Anonim | 4 Oktober 2016 pukul 01.08

Apa udah jelas glenn yang mati???
Semoga aja bukan

Unknown | 6 Oktober 2016 pukul 20.26

Ga sabar nunggu season 7 nya.

Unknown | 6 Oktober 2016 pukul 20.28

@Yana18fstyle glan blum mati...

Anonim | 11 Oktober 2016 pukul 04.37

Daripada glenn mnding yujin aja yang mati😆 wlaupun jagoan gue Daryl....hehe
Jadinya tgl berapa rilisnya??

Unknown | 16 Oktober 2016 pukul 05.11

kapan rilisnya ni film.. kok blum jg tyang???

Unknown | 24 Oktober 2016 pukul 00.46

Good bye glen, Abe :(

download film horor

Unknown | 24 Oktober 2016 pukul 01.22
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Unknown | 24 Oktober 2016 pukul 20.18

Kenapa harus glenn yg mati:(

niichan | 26 Oktober 2016 pukul 22.21

udah ketebak, glen yg mati...baca komik nya,,kalau mau curi start wkwkwkw

Anonim | 1 November 2016 pukul 07.27

Episod 3 tgl berapa rilisnya?

Unknown | 3 November 2016 pukul 18.16

Yups glenn tewas di pukul negan season 7.. itu jg berhubungan dengan kontrak stevan yg abis.

sYaDitRa 99 | 7 November 2016 pukul 21.48

dahsyat filnya,,,,,coba indonesia kayak The walking dead jadi Walkers,, dan yg bertahan para survivor,,,tambah seru bagi saya

sYaDitRa 99 | 7 November 2016 pukul 21.50

pinginnya jadi kenyataan gak hnya menghayal liat film doang,,hahahah,,,matelahmate

sYaDitRa 99 | 7 November 2016 pukul 21.50

pinginnya jadi kenyataan gak hnya menghayal liat film doang,,hahahah,,,matelahmate

Unknown | 11 November 2016 pukul 12.52

@PutraJibril : sehaatt kang ? hahaha

Unknown | 11 November 2016 pukul 12.53

Episode 4 liris nya kapan kira2 ? nunggu aja nih lgi seru film nya

Anonim | 1 Desember 2016 pukul 08.41

the end nya season brp,,?season 7 blm tuntas??

Posting Komentar